Skip to main content

Posts

Showing posts from May 22, 2016

Tradisi Kebiri Dari Berbagai Kebudayaan Yang Pernah Ada

Tradisi Kebiri Tradisi Kebiri Dari Berbagai Kebudayaan yang pernah ada . Menanggapi maraknya kasus kejahatan seksual terhadap anak-anak. Baik kejadian di Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) jakarta, bengkulu, surabaya dll, akhirnya Presiden Joko Widodo menandatangani Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) Nomor 1 Tahun 2016 tentang perubahan kedua Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak.  Perppu ini turut mengatur hukuman kebiri bagi pelaku kejahatan seksual terhadap anak. Sanksi yang diatur berupa kebiri secara kimia (kimiawi) serta pemasangan alat deteksi elektronik sehingga pergerakan pelaku bisa dideteksi setelah keluar dari penjara. Tindakan kebiri dimaksudkan sebagai hukuman terhadap pelaku kejahatan atau orang-orang yang dianggap melanggar normal. Namun di beberapa daerah merupakan suatu kebudayaan. Pengebirian merupakan bagian dari tradisi yang berusia ratusan tahun.  Berikut Tradisi Kebiri Di Beberapa Tempat.    Kebiri ka

Relatif Post